Nyero.ID – Ngobrol dengan sahabat lama akan terasa sangat menyenangkan di Kabupaten Garut. Pasalnya, Garut menawarkan berbagai tempat nongkrong yang bisa kamu pilih.
Terlebih lagi, ada beberapa lokasi hangout yang buka selama 24 jam dengan fasilitas free wifi.
Dengan begitu, kamu bisa nongkrong, meet up dengan rekan kerja, hingga mengerjakan tugas & skripsi kapanpun kamu inginkan.
Lebih menarik lagi, beberapa tempat nongkrong hits yang ada di kabupaten Garut menyuguhkan konsep unik nan instagramable yang berbeda dengan daerah lainnya.
Seperti Toast Ngopi dengan konsep industrial, Koffie Talkie dengan konsep nature dan minimalis, Tandakutip Coffee & Eatery dengan konsep outdoor alam terbuka, dan Menume Terrace White Cafe dengan konsep unik nan instagramable.
Selain itu, bagi kamu yang suka dengan live music akustik bisa berkunjung Cafe The BPL Coffee dan Lyfe Eatery, berkunjung ke Buruan Ngopi dan King Cafe untuk nobar pertandingan sepak bola, berkunjung ke Our Home bila ingin megadakan party untuk ulang tahunmu, serta menikmati suasana romantis di malam hari di Resto d’Anclom Garut.
Dereten tempat nongkrong unik tersebut memiliki ruangan indoor dan outdoor dengan view bagus, serta buka antara pagi, siang, malam, hingga dini hari.
Untuk harga makanan dan minuman pun masih terbilang murah yaitu di kisaran 15rb-50rb.
Sebagian cafe juga menerapkan biaya tambahan untuk layanan internet dengan kecepatan maksimum, namun banyak yang menyediakan secara gratis.
20 Cafe & Tempat Nongkrong Asik di Garut yang Lagi Hits & Instagramable!
Tidak perlu berpanjang lebar lagi, Berikut daftar lengkap tempat nongkrong asik di Garut yang lagi hits dan instagramble dikunjungi:
1. Nongkrong in Garasi

- Lokasi: Jl. Nasional III No.226, Limbangan Timur, Kec. Balubur Limbangan, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Jumat-Rabu 12.00–23.00
- Telepon: 0822-1427-0000
- Instagram: @official.nongkronggarasi
2. Cafe Ak Limbangan

- Lokasi: Jl. Raya Limbangan Tengah, Limbangan Timur, Kec. Balubur Limbangan, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 10.00–22.00
- Telepon: 081329651888
- Instagram: @cafe_ak
3. Waroeng Fajri

- Lokasi: Jl. Raya Selaawi – Blubur Limbangan No.322, Limbangan Timur, Kec. Balubur Limbangan, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka Senin-Minggu 10.00–22.00
- Telepon: 0822-3128-1515
- Instagram: @waroeng_fajri
4. The BPL Coffee

- Loksi: Jl. Nasional III No.226, Limbangan Timur, Kec. Balubur Limbangan, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Selasa-Minggu 11.00–23.00, Jumat 13.00–23.00
- Telepon: 0896-2474-0581
- Instagram: @the_bpl_coffee
5. Buruan Ngopi

- Lokasi: Jl. Raya Leuwigoong, Limbangan Tengah, Kec. Balubur Limbangan, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 11.00–22.00, Sabtu 11.00–23.00
- Telepon: 0812-9186-9081
- Instagram: @buruan_ngopi
6. Cafe Coffee Godeg

- Lokasi: Limbangan Tengah, Kec. Balubur Limbangan, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buk: Senin-Minggu Buka 24 jam
- Telepon: 0815-6463-0090
- Instagram: @caffee_godeg
7. King Cafe Garut

- Lokasi: Jl. Raya Wanaraja No.463, Tegalpanjang, Wanaraja, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu Buka 24 jam
- Telepon: 0813-2380-5123
- Instagram: @kingcafegarut
8. Saba Embe Milk

- Lokasi: Jl. Raya Wanaraja No.311, Wanajaya, Wanaraja, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 12.00–23.00
- Telepon: 081380159994
- Instagram: @saba_embe_eneners
9. Tandakutip Coffee & Eatery

- Lokasi: Jl. Cimanuk No.64, Jayaraga, Kec. Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 09.00–23.00
- Telepon: 0822-1727-0004
- Instagram: @tandakutipku
10. Menume Terrace White Cafe

- Lokasi: Jl. Pakuwon No.29, Pakuwon, Kec. Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 10.00–09.00
- Telepon: 0895-3615-37064
- Instagram: @menu_me
Baca Juga: 27 Tempat Wisata Terbaru di Garut yang lagi Hits & Instagramable!
11. Koffie Talkie

- Lokasi: Jalan Siliwangi Pakuwon, Regol, Kec. Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 15.00–23.00
- Telepon: 0878-2254-4520
- Instagram: @koffietalkie
12. Toast Ngopi Garut

- Lokasi: Jl. Papandayan No.71, Regol, Kec. Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 17.00–22.00
- Telepon: 0822-1984-6633
Instagram: @toastngopi
13. Lamansua Coffee

- Lokasi: Jl. Ciledug No.116, Kota Kulon, Kec. Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 08.00–22.00
- 0821-1399-7199
- Instagram: @lamansua.coffee
14. Resto d’Anclom Garut

- Lokasi: Jl. Cimanuk No.38 C, Jayawaras, Kec. Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 08.00–23.00, Sabtu 09.00–00.00, Minggu 09.00–23.00
- Telepon: (0262) 4892066
- Instagram: @d_anclom
15. Our Home Garut

- Lokasi: Jl. Subyadinata No.442, Jayaraga, Kec. Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Sabtu-Kamis 13.00–21.00
- Telepon: 0857-9377-6422
- Instagram: @ourhome_id
16. Kopilogi Garut

- Lokasi: Jl. Cikuray No.42, Regol, Kec. Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 09.00–22.00
- Instagram: @kopilogi_garut
17. Hangout Cafe Garut

- Lokasi: Jl. Guntur Melati No.11-13, Haurpanggung, Kec. Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 13.00–21.30
- Telepon: 0896-0765-2259
- Instagram: @hangoutcafegarut
18. Roti & Kopi Gudang Rasa

- Lokasi: Jl. Bank No.09, Paminggir, Kec. Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Kamis 11.00–23.00, Jumat 13.00–23.00, Sabtu 11.00–00.00, Minggu 12.00–21.00
- Instagram: @gudang_rasa
19. Lyfe Eatery

- Lokasi: Jl. Bratayudha No.95, Kota Kulon, Kec. Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Minggu 10.00–22.00
- Telepon: 0812-2199-1881
- Instagram: @lyfe.eatery
20. Tempat Ketiga Garut

- Lokasi: Jl. Ciwalen, Ciwalen, Kec. Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
- Jam Buka: Senin-Kamis 09.00–21.00, Jumat-Minggu 09.00–22.00
- Telepon: 0813-2111-6949
- Instagram: @tempat.ketiga
Baca Juga: 27 Cafe & Tempat Nongkrong Asik di Sukabumi yang Lagi Hits & Instagramable!